ID EN

Apel Jumat Sore 4 November 2022


Apel Jumat Sore 4 November 2022

 

Humas, 04 November 2022. Pengadilan Negeri Gunungsitoli melaksanakan apel jumat sore pada tanggal 4 November 2022. Apel dipimpin oleh Wakil Ketua Pengadilan Negeri Gunungsitoli Ibu Gabe Dorris Mora. Br. Saragih,S.H., M.H dan dihadiri oleh seluruh pegawai Pengadilan Negeri Gunungsitoli. Dalam amanat, WKPN berpesan agar seluruh pegawai memperhatikan pekerjaan masing-masing, saling menjaga profesionalisme dan menjaga kesehatan.

SHARE ON THIS

Antrian Online